Friday, 18 January 2013

AKB48 : Dorama So Long!

Drama televisi Jepang (テレビドラマ terebi dorama?) atau dorama (ドラマ?) adalah program drama yang ditayangkan di stasiun televisi Jepang. Jaringan televisi utama di Jepang memproduksi serial drama dalam berbagai tema, misalnya kehidupan sekolah, komedi, misteri, dan kisah detektif. Ceritanya dapat berasal dari skenario asli, atau adaptasi novel dan manga.


Tanggal 11-13 Februari 2013, AKB48 akan merilis tiga bagian spesial berjudul So Long!. Tiap part akan berisikan masing-masing team (A,K,B). Judul So Long! sendiri merupakan judul single ke-30 dari AKB48 yang akan dirilis pada 20 Februari 2013.

Pada Team A, drama ini berfokus pada Watanabe Mayu & Shinoda Mariko di sekolah ballerina, untuk Team B menceritakan rivalitas antara Oshima Yuko & Jurina sedangkan Team B berthema graduation yang akan diperankan oleh Shimazaki Haruka dan Kojima Haruna sebagai guru.


credit : uploader





Another Post:

No comments:

Post a Comment